Pengelolaan Hutan

Program Studi Pengelolaan Hutan
 

Pendirian program studi Pengelolaan Hutan ini sebagai pengembangan dari program-program studi yang telah lebih dulu didirikan di Politeknik Pertanian Negeri Samarinda. Program studi ini didirikan dalam rangka memenuhi tuntutan pembangunan yang terus berkembang dan perlu diiringi dengan upaya pengelolaan lingkungan oleh sumberdaya manusia yang memadai dibidangnya agar pembangunan tersebut dapat dilaksanakan dan bermanfaat secara berkelanjutan.

VISI  :

“Menjadi salah satu progam studi vokasi secara nasional yang memiliki keunggulan komperatif dan kompetitif dalam menyelenggarakan pendidikan dan penelitian dibidang Kehutanan tahun 2020.”

MISI  :

  1. Melaksanakan pendidikan vokasi dibidang kehutanan dengan lulusan yang berkualitas
  2. Melaksanakan penelitian terapan untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi serta seni  (IPTEKS) dibidang kehutanan
  3. Melaksanakan pengabdian masyarakat untuk mengamalkan dan menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi

TUJUAN PROGRAM STUDI :

  1. Menciptakan tenaga profesional sebagai pemenuhan kebutuhan tenaga kerja nasional dibidang kehutanan.
  2. Menghasilkan penelitian terapan dalam rangka mengembangkan IPTEK untuk menunjang pembangunan nasional khususnya yang berkaitan dengan bidang kehutanan.
  3. Menghasilkan IPTEK untuk Pengabdian pada Masyarakat melalui prakarsa dan peran aktif dengan memberikan layanan jasa manajemen dan teknologi
  4. Menciptakan iklim, kehidupan akademik yang sehat dan dinamis untuk membentuk masyarakat ilmiah yang menjunjung tinggi kebenaran dan kejujuran, serta terbuka, kritis, bertanggung jawab, kreatif, inovatif dan tanggap terhadap perkembangan zaman.
  5. Terjalinnya kerjasama yang harmonis, berkesinambungan, saling menguntungkan dengan Progam Studi lain, instansi pemerintah, instansi swasta, lembaga pendidikan lain baik di dalam maupun di luar negeri.

SASARAN PROGRAM STUDI :

  1. Menghasilkan lulusan yang profesional dalam bidang kehutanan
  2. Lulus tepat pada waktunya (6 semester).
  3. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) rata-rata minimal 3,00
  4. Masa tunggu lulusan mendapatkan pekerjaan maksimal 6 bulan.
  5. Lulusan mudah di serap pasar kerja dengan penghasilan yang layak
  6. Menghasilkan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) dibidang kehutanan
  7. Pengabdian pada masyarakat untuk mengamalkan dan menerapkan ilmu  pengetahuan dan teknologi bidang Kehutanan

STRATEGI PENCAPAIAN :

  1. Meningkatkan profesionalisme pengajar dan tenaga kependidikan dengan mengikuti seminar nasional dan internasional, lokakarya, pelatihan, pemagangan, sertifikasi keahlian dan melaksanakan penelitian
  2. Menerapkan kurikulum dan sistem pembelajaran yang efektif dan efesien.
  3. Evaluasi capaian pembelajaran mahasiswa secara berkala.
  4. Mengundang dan memfasilitasi pemangku kepentingan (stakeholder) untuk melakukan rekrutmen lulusan
  5. Melakukan kerja sama dengan pemangku kepentingan (stakeholder) untuk menunjang pelaksanaan pendidikan, penelitian dan pengabdian pada masyarakat

PROFIL LULUSAN PROGRAM STUDI :

  1. Tenaga teknis kehutanan bidang perencanaan hutan, pembinaan hutan, pemanenan hutan, penelitian dan pengembangan hutan,  perhutanan sosial dan polisi kehutanan
  2. Tenaga Penyuluh Kehutanan.
  3. Entrepreneur bidang kehutanan
  4. Staf  Konsultan bidang Kehutanan
  5. Pranata Laboratorium Pendidikan untuk bidang Kehutanan

DAFTAR PENGAJAR (DOSEN) :

  1. Ir. Emi Malaysia, MP – NIP. 19650101 199203 2 002
  2. Elisa Herawati, S.Hut, MP – NIP. 19710305 199512 2 001
  3. Ir. Fendy Ucche, M.Si – NIP. 19620309 198803 1 002
  4. Ir. M. Masrudy, MP – NIP. 19600805 198803 1 003
  5. Ir. Gunanto – NIP. 19570905 198703 1 001
  6. Ir. Rita Yuliani – NIP. 19630708 199203 2 002
  7. Agustina Murniyati, S. Hut, MP – NIP. 19720803 199802 2 001
  8. Ir. M. Fadjeri, MP – NIP. 19610812 198803 1 003
  9. Dr. Ir. H. Suwarto, MP – NIP. 19641010 199203 1 003
  10. Ir. Herijanto Thamrin, MP – NIP.  19621107 108903 1 015
  11. Ir. Fathiah, MP – NIP. 19590820 199203 2 001
  12. Dwinita Aquastini, S.Hut, MP– NIP. 19700214 199703 2 002
  13. Rudi Djatmiko, S.Hut, MP– NIP. 19700915 199512 1 001
  14. Erna Rositah, S.Hut, MP– NIP. 19731128 199903 2 001
  15. Ir. M. Nasir, MP – NIP. 19611220 198803 1 002
  16. Ir. Sofyan Bulkis, MP– NIP. 19600321 198903 1 002
  17. Ir. Noorhamsyah, MP– NIP. 19640523 199703 1 001
  18. Ir. H. M. Yusri, MP– NIP. 19630328 198903 1 005
KE ATAS